Jejak Kisah Sang Pengayuh Masa
PENULIS: Fatimatuzzuhroh, Eka Nurhidayah, Jingga, Hanuun Aulia, Kusuma Azaleya, Elvian Guptia, Amalia Malicha
Ukuran : 14 x 21 cm
ISBN : 978-623-270-035-2
Terbit : April 2020
Harga : Rp 69000
www.guepedia.com
Sinopsis:
Jejak Kisah Sang Pengayuh Masa adalah kumpulan cerpen yang disusun dalam bentuk antologi cerita pendek ini merupakan karya dari tujuh mahasiswa Universitas Negeri Semarang yang tergabung dalam komunitas KNB (KuyNulisBareng). Dengan mengisahkan seutas jejak hidup para pembelajar sekaligus pemilik harapan yang berasal dari latar belakang dan kepribadian yang berbeda dalam mengarungi kehidupan dari masa ke masa. Membaca buku ini mengizinkan para pembaca mengingat kegundahan yang mereka hadapi saat anak-anak, remaja, hingga dewasa muda. Yang mengangkat egoisme diri, obsesi pada sebuah mimpi, dan menyelami diri sebagai perenungan menemukan tujuan hidup yang sesungguhnya. Selain itu, berbicara tentang keteguhan hati dalam berprinsip, mencari jalan dan rumah yang baik, hingga menapaki takdir perjalanan mengenal-Nya.
Buku ini juga akan mengingatkan pembaca bagaimana belajar beradaptasi dan berkembang di masa sekarang yang direfleksikan melalui lika-liku kisah yang ada. Dengan gaya dan pembawaan yang tidak hanya elegan dan ringan namun sarat akan makna kehidupan yang menusuk hati namun tidak menggurui.
www.guepedia.com
Email : guepedia@gmail.com
WA di 081287602508
Happy shopping & reading
Enjoy your day, guys