Tetap Sehat Saat Pandemi dengan Jamu Imunomodulator
PENULIS: apt. Bernardus Bambang Waluyo
Ukuran : 14 x 21 cm
ISBN : 978-623-283-448-4
Terbit : Juli 2020
Harga : Rp 73000
www.guepedia.com
Sinopsis:
Pada keadaan dimana daya tahan tubuh kita sedang lemah atau di masa pandemi suatu penyakit seperti Covid-19 yang sedang melanda dunia dan Indonesia seperti saat ini, menjaga imunitas tubuh adalah salah satu kunci untuk tetap menjaga daya tahan tubuh kita sehingga tidak mudah tertular suatu penyakit. Immunomodulator adalah substansi yang dapat memodulasi fungsi dan aktivitas sistem imun sehingga daya tahan tubuh kita meningkat. Buku ini mengulas sebelas tanaman obat yang telah diteliti berkhasiat meningkatkan daya tahan tubuh , meliputi deskripsi, farmakologi dan mekanisme aksinya sebagai immunomodulator. Cara pemakaian dan dosis dari tanaman-tanaman yang mudah dijumpai di sekitar kita ini, juga ditulis di sini, sehingga cukup mudah diaplikasikan. Supaya lebih lengkap, dalam buku ini juga disertai tulisan tentang jamu, simplisia (bahan baku jamu), foto-foto contoh simplisia (akar, batang, daun, umbi,kulit batang, kulit buah, herba) dan cara pembuatannya. Hal ini penting karena bahan baku yang berkualitas dan cara pembuatan yang benar, akan menentukan hasil terapi yang optimal.
www.guepedia.com
Email : guepedia@gmail.com
WA di 081287602508
Happy shopping & reading
Enjoy your day, guys