Note for Him
Penulis : Nurul Kim
Ukuran : 14 x 21 cm
Terbit : April 2021
Harga : Rp 99000
Sinopsis :
Pandangannya tak teralihkan dari seorang laki-laki yang gugup setengah mati untuk mengutarakan presentasi yang ia buat sendiri. Natasha, perempuan berambut sepinggang yang selalu menguncir rambutnya, kerap kali ingin membantunya agar bisa mengatasi rasa gugup dan berbicara dengan lancar di depan. Tapi, perempuan itu tidak bisa. Akan ada banyak gossip yang bisa membuatnya mendapat julukkan ‘anak aneh ke dua’ setelah Revin, lelaki yang sedang berbicara di depan. Jeremi, sahabatnya, juga pasti akan melarangnya.
Namun, Natasha tidak punya pilihan ketika pembagian kelompok diacak dan mendapati Revin sebagai partner kelompoknya. Natasha semakin yakin untuk menjadi dekat dengannya, lelaki dengan segudang rahasia yang bahkan tidak satupun orang akan percaya.
Email : guepedia@gmail.com
WA di 081287602508
Happy shopping & reading
Enjoy your day, guys