PENGEMBANGAN POTENSI DESA KAKAO: IMPLEMENTASI TEKNOLOGI TEPAT GUNA PADA PENGOLAHAN COKELAT SKALA KELOMPOK TANI
Penulis : Satria Bhirawa Anoraga, Iman Sabarisman, Ika Restu Revulaningtyas, Sri Wijanarti
Ukuran : 14 x 21 cm
Terbit : Maret 2021
Harga : Rp 82000
Sinopsis :
Buku ini menceritakan tentang penerapan beberapa teknologi tepat guna pada program pengabdian masyarakat, khususnya terkait pengolahan kakao menjadi beberapa produk olahan cokelat. Obyek sasaran adalah Kelompok Tani dan Kelompok Wanita Tani (KWT) Kakao di Desa Banjaroya, Kecamatan Kalibawang, Kabupaten Kulonprogo, D.I. Yogyakarta. Program ini mencoba merealisasikan sebuah cita-cita bersama yaitu Desa Kakao Banjaroya, guna mendukung industri pariwisata di Yogyakarta dan Jawa Tengah, terlebih dengan adanya segitiga emas yang menghubungkan Bandara Internasional NYIA, Borobudur, dan Yogyakarta. Pelaksanaan program pengabdian masyarakat ini dilaksanakan secara bertahap selama tiga tahun, dimulai pada tahun 2017 hingga 2019, dengan rincian target spesifik pada setiap tahunnya.
Email : guepedia@gmail.com
WA di 081287602508
Happy shopping & reading
Enjoy your day, guys