PUSUK
Penulis : Yolita Vonhan
Ukuran : 14 x 21 cm
No. QRCBN : 62-39-9857-0
Terbit : November 2021
Harga : Rp 84000
Sinopsis :
"Baiklah, anak-anakku. Kalian berhati-hatilah di jalan nanti. Padahal Bapak sangat berharap kalian menginap di sini karena Bapak sangat khawatir dengan kalian. Malam ini juga sedang ramai, banyak yang lalu lalang, malam ini juga ada pasaran, jadi sangat banyak yang sedang beraktivitas." Ucap Bapak malam itu.
Tawaran menginap tidak diindahkan oleh Yolita dan teman-temannya. Malam itu mereka segera kembali pulang, tanpa berpikir resiko melintasi jalanan yang dikenal angker oleh warga sekitar yang sering melintas di jalan tersebut.
PUSUK, sebutan untuk bukit yang berada di salah satu daerah, bukit yang cukup besar terbentang hingga berada pada dua Kabupaten menjadi saksi tragedi-tragedi yang terjadi di masa lampau sekaligus menjadi saksi juga kenangan bagi yolita dan teman-temannya saat musibah menimpa mereka.
Tidak semua tempat yang terlihat indah adalah memiliki sejarah seperti wajahnya, terkadang keindahan darinya hanya membuat matamu tersihir tak sadar akan masa kelam dan bahaya yang berada di dalamnya.
Email : guepedia@gmail.com
WA di 081287602508
Happy shopping & reading
Enjoy your day, guys