Dua Pasang Mata Yang Berbeda


Harga : Rp.72,270

Berat : 140 Gram

Penulis : Wahyu Dzul

Jumlah Pembelian




 Dua Pasang Mata Yang Berbeda

Penulis :  Wahyu Dzul

Ukuran : 14 x 21 cm

No. QRCBN : 62-39-0807-8

Terbit : Maret  2022

Harga : Rp 99000

www.guepedia.com

 

Sinopsis :

 

       "Dua Pasang Mata Yang Berbeda" buah karya yang sekian dari kisah-kisah yang dituliskan sendiri oleh si empunya cerita Wahyu Dzul. Sangat cocok dinikmati dengan paduan senja, kopi dan lagu indie. Dibawakan mengalir bersamaan kata-kata bercetak tebal yang menandakan rasanya yang begitu pekat kepada wanita berkacamata untuk disampaikan kepada pembaca. Sederhana namun mengena. Merupakan prosa yang disajikan oleh Dzul sebagai buah cinta kepada si wanita kacamata yang seakan Dzul ingin mengatakan diam bukan berarti tak mampu mengungkapkan, karena dengan tulisan cintanya akan lebih kekal dari apapun.

-Hafizh Pandhitio, Penasihat Komunitas Pondok Pena

       Saat Jatuh cinta, kita sering lupa banyak hal. Tentang luka, kecewa dan patah hati. Jatuh cinta yang sederhana. Mencintai tanpa harus memaksa memiliki. Mencintai dengan apapun hal yang dimiliki oleh diri sendiri, tak mencoba terlihat sempurna atau selalu bisa apa saja. Namun dalam buku ini, kalian akan menemukan jatuh cinta yang berbeda. Diam. Kalian yang memilih jalan diam untuk mencintai dan merawat cinta. Buku ini mengajak kita untuk mengikuti perjalanan seorang penulis dalam mencintai versinya, cocok untuk kalian yang sedang memendam rasa. Alurnya mudah diikuti, kalimatnya pun menyentuh hati. Semoga senantiansa subur diingatan para pembaca hal-hal yang perlu diperjuangkan tetaplah selalu diperjuangkan. 

-Diana Noviyanti, Ketua Komunitas Pondok Pena

       Buku tentang "Dua Pasang Mata Yang berbeda" tulisan ini sangat cocok untuk dipadukan dengan kegiatan santai sembari menikmati setiap alunan makna yang tersimpan di dalamnya. Sangat luar biasa menemani hari-hari indah pembaca agar lebih jauh lebik baik dari sebelumnya, dan cerita ini  bercerita mengenai lika-liku permasalahan hubungan asmara remaja yang terangkai apik dalam tiap kalimatnya. Pembawaan bahasa dan dianalogikan ke dalam apapun tetap sama, menghasilkan makna yang keren juga untuk dibaca sampai selesai.

-Arum Tri Indriyana, Penulis Novel Luka dan Bahagia

 

www.guepedia.com

Email     : guepedia@gmail.com

WA di 081287602508

Happy shopping & reading

Enjoy your day, guys