Implikasi Penetapan Hutan Konservasi Laposo
Niniconang Watangsoppeng Terhadap Perlindungan
Hak - Hak Rakyat Atas Tanah
Penulis : Muhammad Badai Anugrah
Ukuran : 14 x 21 cm
ISBN : 978-623-407-103-0
Terbit : Desember 2021
Harga : Rp 83000
Sinopsis :
Penetapan kawasan hutan Laposo Niniconang menyebabkan konflik agraria antara masyarakat dan Pemerintah selama bertahun-tahun. Hal tersebut menimbulkan ketidakpastian hak atas tanah karena masyarakat yang tinggal di kawasan hutan kehilangan sumber penghidupan yang telah dikelola secara turun-temurun. Atas dasar persoalan tersebut dilakukan penelitian yang bertujuan untuk mengetahui dasar hukum masyarakat melakukan penguasaan tanah.
Menunjukkan bahwa penguasaan tanah yang dilakukan oleh masyarakat menyakinkan bahwa tanah yang mereka kuasai adalah hak milik masyarakat setempat. Akan tetapi, banyaknya petani yang ditangkap membuat kekhawatiran untuk mengelola lahan tersebut. Oleh sebab itu, melalui penelitian ini maka disimpulkan bahwa kebijakan reforma agraria yang komprehensif dibutuhkan untuk penyelesaian konflik-konflik semacam ini.
Email : guepedia@gmail.com
WA di 081287602508
Happy shopping & reading
Enjoy your day, guys