Sepotong Kisah dan Kenangan
PENULIS: Zuzana
ISBN: 978-623-7208-24-2
Penerbit : Guepedia Publisher
Ukuran : 14 x 21 cm
Tebal : 100 halaman
Harga : Rp64.000
Sinopsis:
Sepotong Kisah dan Kenangan, akankah rasa rindu seorang anak itu akan tetap ada? akankah rasa pedih lebih kuat dari sayangnya? saat dewasa dipertemukan kembali dengan Ibunya setelah puluhan tahun tercampakkan? kisah perjuangan hidup anak manusia bertahan hidup, yang mengalami naik turun kehidupan.
Berjuang mencari sesuap nasi setelah Ibunya pergi begitu saja meninggalkan rumah, saat luka sunat belum kering. Tiap hari, minggu dan bulan, Ibas kecil menunggu kepulangan Ibunya, berharap wanita yang disayanginya itu pulang memeluk dirinya.
Namun apalah, semakin bertambah pedih, tatkala Ayahnya yang sakit-sakitan pergi meninggalkannya untuk selamanya.
Makin memperlengkap skenario kehidupan takdir yang mesti ia lewati. Uang jangan ditanya, untuk makan sesuap nasi begitu sangat langka, memang itulah adanya. Kini yang tersisa tenaga dibayar sepiring rasa kenyang.
Dengan hidup berpindah-pindah tempat, segala cara dilakukan untuk penyambung hidup. Demi menyelesaikan sekolahnya segala pekerjaan ia tekuni, dari jualan pempek, tukang sol sepatu, kuli pasir dan batu bata.
Itulah derita hidup yang mesti ia pikul seorang diri, kesepian, merasa sendiri dan bahkan lebih menyakitkan. Merasa tercampakkan, ah sudahlah kenyataan hidup memang begitu adanya.
Namun itu semua mampu ia lewati, bersama Allah yang lebih menyayanginya.
Email : guepedia@gmail•com
WA di 081287602508
Happy shopping & reading
Enjoy your day, guys