Twins
PENULIS: Ripaldi
Ukuran : 14 x 21 cm
Tebal : 271 halaman
ISBN : 978-623-7392-72-9
Terbit : Juli 2019
Harga : Rp 98000
Sinopsis:
Bumi telah terbagi menjadi dua Benua setelah badai matahari. Sisi tempat kehidupan masih bertahan adalah Benua Eurasia. Sedangkan wilayah yang tidak pernah diketahui kondisinya adalah Benua Bermuda. Selain itu, untuk mendukung daya tahan tubuh manusia dengan atmosfir bumi yang sekarang, mereka harus disuplai girzi. Persentase kelahiran anak kembar menjadi lebih tinggi dibanding kelahiran tunggal. Mutasi Homo Sapiens ditemukan dari salah satu anak kembar yang kemudian disebut Twiners. Ada 6 spesies yaitu Homo musculus, cerebellus, endder, fur, venandi, lalu talpa, spesies langka yang menghasilkan girzi melalui metabolisme tubuh mereka.
Eurasia mengalami krisis girzi hingga suatu ketika ada seseorang keluar dari Bermuda. Semenjak itu, ekspedisi kewilayah bermuda dilakukan oleh Twiners. Pengumpulan Twiners dilakukan setahun sekali diacara pemisahan. Namun tidak semua Twiners bersedia menjadi relawan. Uncode, Twiners yang berhasil lolos dari acara pemisahan akhirnya menemukan talpa bernama Alta lalu mengirimnya untuk menemukan sudara kembarnya diwilayah Bermuda.
Dibermuda, semua sangat berbeda berupa belantara. Namun Twiners yang berada di Bermuda terserang wabah, menyebabkan mereka kehilangan kemampuannya. Pembatas kedua Benua terbuka, orang-orang kelahiran tunggal yang bekerja dibawah pemerintah ikut berburu di Bermuda hingga Leefa kembali terbangun. Namun mahluk berbisa itu tidak menyerang Alta karena girzi Alta mengandung virus yang dahulu ditanamkan saudara kembarnya. Satu rahasia lagi kembali terungkap bahwa Altalah yang menyerahkan saudara kembarnya kepada KEEPER hingga ditahan di Long Distrik.
Pemerintah Eurasia gagal menginvansi wilayah Bermuda. Sementara dengan perjanjian bilateralnya, Uncode berhasil menyusup kejantung Eurasia, KEEPER menemukan spesies baru yang dapat bertahan tanpa girzi. Perjalanan Alta belum berakhir untuk menemukan kembarannya di Long Distrik.
www.guepedia.com
Email : guepedia@gmail.com
WA di 081287602508
Happy shopping & reading
Enjoy your day, guys